Kota Jambi Terancam Kehilangan PAD Rp6 Miliar

Kota Jambi Terancam Kehilangan PAD Rp6 Miliar

Kota Jambi Terancam Kehilangan PAD Rp6 Miliar

Saleh mengatakan, pihaknya juga tengah melakukan penjajakan kerjasama dengan Bank 9 Jambi, untuk mengubah pola pembayaran retribusi parkir dari manual ke elektronik (e-retribusi).

Baca Juga:

Sepakat Damai Setelah Mediasi

"Sudah dua tahun mencoba melakukan kerjasama dengan bank 9 Jambi, kita berharap bank 9 jambi dapat memenuhi rencana program e-retribusi tersebut. Sehingga retribusi tidak dipungut secara manual. Kita lihat beberapa kota sudah mulai melakukan," katanya.

Advertisement


News Ecosystem