Dikutip dari Reuters, para dokter dan pendukung transgender memperingatkan soal pengesahan UU, yang mana akan semakin menciptakan 'pasar gelap' untuk operasi kelamin, serta melonjaknya percobaan bunuh diri di kalangan anak muda.
Baca Juga:
Tetapi, sejak serangan Rusia ke Ukraina berlangsung, Putin telah mengadopsi serangkaian tindakan konservatif. Putin bahkan berulang kali menegaskan bahwa LGBT bertentangan dengan nilai-nilai tradisional Rusia. Membuka pintu lebar terhadap budaya barat adalah bukti nyata kerusakan moral.
Pertentangan terhadap LGBT yang dilakukan Putin salah satunya dengan menandatangani UU yang memperluas pembatasan promosi 'Propaganda LGBT'. (tya/indozone.com/reuters)